Thursday, 27 April 2017

Lirik Lagu : Ukhuwah Islamiyah - Nasida Ria

Lirik Lagu : Ukhuwah Islamiyah - Nasida Ria

Lirik Lagu : Ukhuwah Islamiyah - Nasida Ria
Judul Lagu : Ukhuwah Islamiyah
Vocal : Hj. Muthaharoh
Ciptaan : Achmad Muthohar As’ad
Album : Group Putri Nasida Ria Vol. 22 Usaha & Do'a

Wahai muslimin muslimat sedunia
Rukunlah pada saudara seagama

[Koor]
Wahai muslimin muslimat sedunia
Rukunlah pada saudara seagama

[Vokal]
Pegang teguh tali Alloh yang kuasa
Jangan bercerai bertikai saling hina

[Koor]
Wahai muslimin muslimat sedunia
Rukunlah pada saudara seagama

[Vokal]
Orang islam itu bagai satu tubuh
Yang satu sakit yang lain merasakan

[Koor]
Wahai muslimin muslimat sedunia
Rukunlah pada saudara seagama

[Vokal]
Bila kepala sedang merasa pusing
Seluruh tubuh menjadi pontang panting

[Koor]
Wahai muslimin muslimat sedunia
Rukunlah pada saudara seagama

[Vokal]
Kekokohan persatuan umat islam
Bagai bangunan yang saling menguatkan

[Koor]
Wahai muslimin muslimat sedunia
Rukunlah pada saudara seagama

loading...

Related Posts

Disqus Codes
  • To write a bold letter please use or
  • To write a italic letter please use or
  • To write a underline letter please use
  • To write a strikethrought letter please use
  • To write HTML code, please use or
    or

    And use parse tool below to easy get the style.
Show Parser Box

strong em u strike
pre code pre code spoiler
embed